Kunjungan ke UMY, Magister Manajemen UMY Laksanakan Kuliah Umum dan Benchmark Bersama Universitas Muhammadiyah Palopo

November 20, 2021, oleh: superadmin-mip

Yogyakarta (19/11) – Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) sebagai salah satu kampus ternama di Yogyakarta, menjadi referensi pengembangan akademik oleh beberapa Perguruan Tinggi di Indonesia, khususnya di Perguruan Tinggi Muhammadiyah. UMY baru-baru ini menerima kunjungan kampus dari Universitas Muhammadiyah Palopo (UM Palopo), kamis (18/11). Dalam hal ini, UMY menyambut baik kedatangan dosen dan mahasiswa dari UM

Mencatat Sejarah Baru, Magister Manajemen UMY akan Ikuti Program Pembelajaran Kampus Merdeka Belajar

April 16, 2021, oleh: superadmin-mip

Yogyakarta (16/4) – Program studi Magister Manajemen (MM) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta akan mengikuti perkembangan program pembelajaran yang mengarah pada kampus merdeka belajar. Pernyataan tersebut disampaikan langsung oleh Dr. Arni Surwanti, M.Si selaku kepala program studi Magister Manajemen UMY pada wawancara yang telah berlangsung minggu lalu. “Sesuai dengan perkembangan program pembelajaran yang mengarah ke kampus merdeka

Di Era Pandemi, Magister Manajemen Tetap Mengadakan Kuliah Dosen Tamu

March 29, 2021, oleh: superadmin-mip

Yogyakarta (29/03) – Program Magister Manajemen Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) mengadakan Kuliah Dosen Tamu yang bertajuk “Pengembangan Topik Riset Keuangan dan Peningkatan Kesempatan Publikasi” pada Jumat (26/03) kemarin. Kuliah ini diselenggarakan dengan tujuan optimalisasi penulisan paper agar cepat terpublikasi bagi mahasiswa Magister Manajemen UMY. Irwan Tri Nugroho, Ph.D selaku dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis menyampaikan

Dosen MM Raih Penghargaan Dosen Berprestasi Peringkat 1 Bidang Sosial Humaniora Kategori Sinta

February 26, 2019, oleh: superadmin-mip

Yogyakarta – Universitas Muhammadiyah Yogyakarta menyelenggarakan kegiatan Rapat Kerja Tengah Tahun (RKTT) yang telah diselenggarakan pada hari sabtu, bertempat di Gedung AR Fahruddin A. Dalam kegiatan tersebut di presentasikan capain Indeks Kinerja Strategis (IKS) pada masing-masing baik yang ada pada tingkat Universitas, Fakultas, Program Studi dan supporting unit. Dalam sambutannya Dr. Ir. Gunawan Budiyanto. MP

MM UMY Selenggarakan Pra Yudisium Bagi Calon Wisuda Periode II Februari 2019

February 9, 2019, oleh: superadmin-mip

Pada tanggal 30 Januari 2019, berlokasi di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Program Magister Manajemen Telah berlangsung acara Pra Yudisium. Dimana acara tersebut merupakan acara rutin program MM bagi calon wisudawan MM sebelum Yudisium di tingkat Fakultas Pascasarjana dan Wisuda di Tingkat Universitas. Acara yang berlangsung hari Rabu, 30 Januari 2019 Pukul 13.00 s.d Selesai dengan agenda

Penjajakan MM UMY untuk Keanggotaan ABEST21

February 15, 2017, oleh: superadmin-mip

Tokyo – Dalam upaya membangun kualitas pembelajaran bertaraf internasional, MM UMY mencanangkan memiliki akreditasi internasional ABEST 21 (The Alliance on Business Education and Scholarship for Tomorrow) di tahun  2021. Akreditasi internasional ini berperan alert system bagi penjaminan sekolah bisnis. Dengan demikian sekolah bisnis dapat melakukan pengembangan dan perbaikan kualitas secara berkelanjutan secara terukur, papar Prof.

Yudisium Periode I TA 2015-2016

December 11, 2015, oleh: superadmin-mip

Yudisium Periode I TA 2015-2016 Program Pascasarjana UMY akan dilaksankan pada Hari Jumat 16 Oktober 2015 pukul 08.00-11.00 di Ruang Sidang Lantai 4, Gedung Pascasarjana UMY. Calon wisudawan dari masing-masing program studi wajib hadir.

MM UMY Selenggarakan Workshop SEM

August 31, 2015, oleh: superadmin-mip

Dalam upaya meningkatkan kualitas penelitian yang kuat, MM UMY menyelenggarakan workshop SEM dengan menggunakan software AMOS. SEM merupakan alat analisis yang semakin penting dalam penelitian, khususnya penelitian keperilakuan. Pada umumnya variabel-variabel dalam studi keperilakuan bersifat laten sehingga pendekatan SEM dinilai lebih tepat untuk dijadikan alternatif dalam melakukan analisis. Ketua Program MM UMY, Prof. Dr. Heru